HTML (Hyper Text Markup Language) adalah bahasa markup utama untuk
halaman web. Untuk menulis script HTML, anda dapat menggunakan editor seperti
Notepad ++ (www.notepad-plus-plus.org) dan Geany (www.Geany.org)
dan banyak lagi tinggal searching di google saja. Untuk menjalankan html, di
perlukan sebuah browser, yang saat ini anda dapat menggunakan hampir semua
browser yang ada saat ini, seperti : Mozilla Firefox, Opera, Internet Explorer,
Google Chrome dan Safari. Banyak tag HTML memiliki syntax buka dan tutup
berpasangan, seperti <boduy></body>. Tanda / pada tag
menandakan, bahwa tag tersebut adalah tag penutup.
Mengenal
Syntax HTML 5
Tanda
* adalah tanda syntax yang ada hanya di html 5 saja.
a.
Nama : HTML 5 doctype
Syntax :
<!DOCTYPE html>*
Fungsi : Untuk
memulai html 5, tempatka syntax tsb di baris paling awal.
b.
Nama : Tag HTML
Syntax :
<html></html>
Fungsi : Untuk
penanda awal script html.
c.
Nama : Tag Head
Syntax :
<head></head>
Fungsi : Untuk
bagian Header script html. Di tempatkan di dalam tag html.
d.
Nama : Tag Title
Syntax :
<title></title>
Fungsi : Memberi
Judul Di atas browser. Ditempatkan di dalam tag head.
Contoh :
<title>Belajar HTML</title>
e.
Nama : Tag Body
Syntax :
<body></body>
Fungsi : Untuk menandakan body dari script
html 5. Ditempatkan di antara tag html, di bawah tag head.
f.
Nama : Tag Header
Syntax :
<h1></h1> atau <h2></h2> atau <h3></h3>,
dst.
Fungsi :Untuk
header sebuah kalimat. H1 besar, H2 agak kecil, H3 agak kecil lagi, dst semakin mengecil. Di tempatkan di
dalam tag body.
Belajar
HTML
Pada
bagian diatas, anda telah mengenal sejumlah suntax html, selanjutnya kita akan
menulis script Belajar HTML, untuk
membuat kalimat “Hello Word” dengan
judul browser, “ script Belajar HTML”.
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Belajar HTML</title>
</head>
<body>
<h1>Hello word</h1>
</body>
</html>
Sebelum
di jalankan kode html disimpan dengan judul tipe data .html contoh “ Belajar.html”.Demikian lah sedikt dari Pengenalan-pengenalan dasar HTML semoga
bermanfaat bagi para pembaca. Mohon maaf jika ada kesalahan dalam ketikan/materinya....Tunggu meteri-meteri selanjutnya.... Silahkan
mencoba.
Daftar Isi : Klik Disini
Daftar Isi : Klik Disini
0 komentar:
Posting Komentar